spot_img
No menu items!
More

    Redaksi Kartanusa

    Rektor UMLA Sampaikan Harapan Besar pada 842 Wisudawan VII 2025 di Dome UMLA

    Lamongan, kartanusa - Sabtu, 11 Oktober 2025, suasana haru dan bahagia menyelimuti Dome UMLA saat Universitas Muhammadiyah Lamongan (UMLA) gelar Wisuda Tahun 2025. Sebanyak 842 mahasiswa UMLA resmi diwisuda dan siap mengabdi kepada masyarakat. Acara ini dipimpin langsung oleh Rektor...

    Kepala SMK Mudisa Lakukan Silaturahmi Ke Kemendikdasmen Republik Indonesia

    Jakarta, kartanusa – Suasana penuh kehangatan dan semangat kolaborasi terasa di Gedung A lantai 2, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) Republik Indonesia, (RI) pada Rabu (8/10/2025). Dalam kesempatan tersebut Kepala SMK Muhammadiyah 1 Surabaya (SMK MUDISA), Ustadz Irvandy Andriansyah,...

    Sekar Sekolah Karakter : Wadah Berekspresi Diri Bagi Anak Berkarakter 

    Surabaya, kartanusa – Sekolah Karakter SD Muhammadiyah 24 Surabaya gelar pertunjukkan bakat anak berkarakter di Royal Plaza Surabaya. Kegiatan yang bertajuk Semarak Anak Kreasi Berkarakter (Sekar) Edisi 9 dengan mengambil tema; “Berprestasi dan Berkarya”. Sabtu (11/10/2025). Di Sekar ini, rangkaian...

    Liputan Haji : PIHK Noor Abika tidak Terkait Obyek Penyidikan dalam Kasus Hukum yang Dihadapi PT Maktour

    Bandung, kartanusa - Sehubungan dengan pemberitaan Inilah.com pada 3 Oktober 2025 berjudul; “Diduga Data Penting yang Dicari-cari KPK di Kantor Maktour”, yang secara tidak langsung menyeret nama PT. Noor Abika. Dalam rilisnya, manejemen menyampaikan klarifikasi resmi sebagai berikut: Pertama, Noor...

    Catatan Demokrasi : DPR RI Mencoreng Nama Indonesia di Mata Dunia

    Catatan Demokrasi : DPR RI Mencoreng Nama Indonesia di Mata Dunia Isu Penyelewengan Kuota Tambahan Haji yang Tak Berdasar Oleh KH. Holil Aksan Umarzen (Pengamat Sosial dan Tokoh Masyarakat Jawa Barat, Wakil Ketua Umum Pengurus Pusat Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia) Haji dan...

    Outing Class Sekolah Karakter SDM 24 Surabaya : Pentingnya Mengenalkan Aturan di Tempat Umum Sejak Dini

    Surabaya, kartanusa – Rona ceria dan antusiasme siswa-siswi terpancar di kawasan Pangkalan Udara Angkatan Laut (Lanudal) Juanda. Sebanyak 104 siswa-siswi kelas 1 dari Sekolah Karakter SD Muhammadiyah 24 Surabaya mengikuti kegiatan outing class yang mengambil tema; “Yuk ! Kita...
    spot_img

    latest articles